Pusat Edukasi

Rumah Belajar Forex Belajar Forex Pusat Edukasi Gratis Belajar Forex Pemula, Penting Tahu Istilah Ini!

Belajar Forex Pemula, Penting Tahu Istilah Ini!

by Didimax Team

Untuk belajar forex pemula penting mengetahui berbagai macam istilah. Sehingga ketika melakukan transaksi sudah tidak kebingungan lagi. Pada dasarnya forex sendiri berbeda dengan investasi. 
 
Gimana investasi merupakan penanaman modal pada suatu hal dengan kurun waktu tertentu. Sedangkan forex sendiri merupakan sebuah transaksi mata uang asing. Orang lebih banyak menyebutnya dengan valuta asing.
 
 
 
Belajar Forex Pemula dan Istilah Penting
 
Jika sedang belajar untuk melakukan trading maka penting memahami istilahnya terlebih dahulu. Sehingga ketika sudah masuk pada proses tidak kebingungan. Ada banyak istilah yang bisa dipelajari dalam dunia forex. Berikut ini merupakan istilah yang akan sering ditemui
 
1. Margin
 
Belajar forex pemula akan bertemu dengan istilah margin. Pengertiannya sendiri adalah jumlah uang dalam akun. Di mana uang tersebut merupakan dana yang bisa dilakukan untuk trading.
 
Sebagai seorang trader margin ini digunakan untuk jaminan ketika trading dimulai. Sehingga nantinya dapat mempertahankan atau membuka posisi siap trading.
 
Orang juga bisa menyebutnya sebagai deposit. Untuk nominalnya sendiri bisa disesuaikan dengan kebutuhan. Trader bisa melakukan top up terlebih dahulu ke akun trading. Kemudian dana tersebut bisa dilakukan untuk melakukan transaksi jual beli valuta asing.
 
2. Leverage
 
Bagi yang sedang belajar forex pemula penting mengetahui leverage. Setiap broker akan memberikan pinjaman kepada para penggunanya.
 
Dan leverage ini merupakan fasilitas pinjaman yang diberikan oleh pialang atau broker. Sehingga para trader bisa memperbesar modalnya.
 
Dengan modal yang besar maka bisa melakukan transaksi jual beli mata uang asing dengan lebih tinggi. Untuk nominal yang diberikan sendiri berbeda-beda satu dengan lainnya.
 
Mulai dari 1 banding 50, 1 banding 100, 1 banding 1000 dan lain sebagainya. Cara membacanya yaitu misalnya 1 banding 50. Dengan artian bahwa modal dapat dilipatgandakan dengan pinjaman sejumlah 50 kali. 
 
Sehingga dari modal awal dana bisa naik hingga 50 kali. Tentunya dengan leverage ini sangat membantu bagi para trader pemula. Di mana membutuhkan banyak dana untuk melakukan trading. 
 
3. Lot
 
Ketika sedang belajar forex pemula juga harus memahami istilah lo. Ini merupakan salah satu istilah paling sering banyak dijumpai dalam dunia trading. 
 
Pengertian dari lot sendiri merupakan satuan pasar dari volume perdagangan. Satuan ini banyak digunakan untuk melakukan perbandingan.
 
Seperti contohnya yaitu bahwa harga satu lot saham nilainya sama dengan 100 lembar saham. Sehingga merupakan satuan yang mendeskripsikan besarnya volume perdagangan.
 
4. Order dan Posisi
 
Dalam dunia forex penting mengetahui istilah order dan posisi. Belajar forex pemula bisa memahami istilah ini sebagai suatu pesanan.
 
Dalam dunia forex istilah order dan posisi menggambarkan penjualan pembelian valuta asing. Apabila seorang trader melakukan pesanan dan sudah statusnya berubah.
 
Orderan tersebut akan berubah menjadi sehingga ketika harga beli dan jual cocok antar trader maka status order berubah menjadi posisi. Hal ini penting untuk diketahui ketika belajar forex pemula. Sehingga ketika melakukan proses jual beli valuta asing sudah tidak kebingungan lagi.
 
5. Buy dan Sell
 
Ketika melakukan transaksi valuta asing sering juga dijumpai istilah buy dan sell. Ini merupakan bentuk dari musisi trader.
 
Buy digunakan untuk melambangkan suatu pembelian valuta asing. Sedangkan sell merupakan kebalikannya yaitu posisi seorang trader yang sedang melakukan penjualan. 
 
Istilah ini berkaitan juga dengan keuntungan yang akan didapat. Di mana harus pandai dalam melakukan transaksi. Anda harus bisa menjual valuta asing ketika harga sedang naik. Kemudian membeli kembali ketika harga sedang turun.
 
Sehingga keuntungan yang didapatkan akan banyak. Dimana hal tersebut dilambangkan dengan selisih antara buy dan sell. Belajar forex pemula sangat penting untuk memahami istilah dalam transaksi jual beli. Sehingga tidak kebingungan lagi apabila sudah dalam proses transaksi. 
 
Apabila sedang pertama kali melakukan trading forex tentu harus memilih perusahaan broker forex terbaik. Salah satunya yaitu di Didimax yang bisa digunakan dengan mudah.
 
Tidak perlu khawatir karena broker forex Didimax ini sudah terpercaya hak dan terdaftar secara resmi di BAPPETI. Merupakan salah satu blogger yang sudah terdaftar sebagai anggota JFX dan KBI. 
 
Dengan spread terendah dan harga yang kompetitif sehingga sangat menguntungkan. Terlebih bagi trader belajar forex pemula yang masih harus banyak berlatih.

KOMENTAR DI SITUS

FACEBOOK

Tampilkan komentar yang lebih lama